Kawah Media
Pesan akan dijawab dalam beberapa jam
Terima kasih telah menghubungi Adm. Sosial Media Kawah Book Corner. Silakan beri tahu apa yang dapat kami bantu?
Mulai Percakapan

BU, AKU INGIN PELUKMU : DI SAAT DUNIA BEGITU KERAS MENEMPAKU

Variasi Produk:

Original,New,Wrapping

Kategori : Pengembangan Diri

Share

Isbn : 9786022083887

Berat : 120 gram

Panjang : 19 cm

Lebar : 13 cm

Tinggi : 2 cm

Sinopsis

Bu, selamat hari Ibu, ya! Kalau Ibu lihat aku hari ini pasti Ibu sedih, Sebab saat semua anak merayakan hari Ibu melalui pelukan, Aku hanya bisa merayakan hari Ibu di atas nisan. Bu, jangan sedih di sana, ya! Sebab semakin dewasa, aku semakin kuat, kok. Aku sudah besar dan sudah bisa berlayar, meskipun kapalku retak separuh. Di hari Ibu ini, bohong kalau aku tidak iri dengan mereka Bu, aku ingin pelukmu, di saat dunia begitu keras menempaku.

Powered by MakeWebEasy.com
Website ini menggunakan kukis untuk pengalaman terbaik Anda, informasi lebih lanjut silakan kunjungi Kebijakan Privasi  dan  Kebijakan Kukis